August 1, 2013

Komugi Bakery - Melawai

Sudah beberapa kali lewat di depan bakery Jepang ini kalau lagi mampir di Papaya Fresh Gallery Melawai tapi belum pernah sempat nyobain. Akhirnya kemarin, habis beli cetakan telur mata sapi di Daiso lantai 2 and picked up some sushi for lunch at Papaya, I decided to -finally- give it a try.
Walau aneka roti di counter kecil yang terletak di pojok depan kasir Papaya ini juga cukup menggoda, being the sweet toothed person that I am, my eyes went directly to the dessert rack  :)

Dan inilah yang saya beli kemarin:



Strawberry Shortcake (IDR 20.000) & Strawberry Rare Cheese Cake (IDR 21.000)

Ukuran dessert di bakery ini memang tergolong imut, tapi mengingat harganya yang rata-rata dipatok di angka 20rb-an, saya rasa itu sangat masuk akal (Daripada ukurannya besar tapi harga bikin kantung bolong, sih saya lebih suka seperti ini). Rasanya pun saya suka sekali! Tekstur strawberry shortcake nya lembut dan "fluffy", dan manisnya nggak berlebihan. Rare cheese cake nya juga maknyus, dengan perpaduan rasa keju dan asam stroberi yang pas. Secara pribadi, satu hal yang paling saya suka dari cake & pastry Jepang pada umumnya adalah -selain teksturnya yang lembut - rasa manisnya cenderung "on the lite side" sehingga nggak bikin eneg. 

So will I go back there?
With still so many variants of cute & mouth watering desserts left to try, definitely yes! I've even made a mental note on what to nibble on next : their cream puffs and pudding :) 

Good thing Blok M is just an angkot ride away :D


K.O.M.U.G.I Bakery
Jl. Melawai Raya No. 28 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
( Di dalam supermarket Papaya Fresh Gallery)

0 comments:

Post a Comment